Jumat, 26 Februari 2016

LABKESDA KUDUS TERAKREDITASI PENUH KALK.


Standar dan paramaneter yang dinilai dalam KALK meliputi : Tujuan, Administrasi dan Pengelolaan, Staf dan Pimpinanan, Fasiltas dan Peralatan, Kebijakan Mutu Pelayanan Laboratorium, Pengembangan SDM dan Program Pendidikan, Evaluasi dan Pengendalian Mutu PME dan PMI

Tujuan dan fungsi dari Akredatasi yang dilakukan oleh Komisi Akredaitasi Laboratorium Klinik (KALK) ini yaitu ;
  1. Pengakuan kepada Laboratorium kesehatan yang telah mencapai tingkat pelayanan kesehatan sesuai dengan standard yang telah ditetapkan
  2. Memberikan jaminan kepada petugas laboratorium kesehatan bahwa semua fasilitas telah memenuhi standard sehingga dapat memberikan pelayanan yang bermutu
  3. Memberikan jaminan dan kepuasan kepada pelanggan dan masyarakat

Dengan pencapaian akreditasi ini, masyarakat akan lebih yakin memilih Laboratorium Klinik yang terakreditasi dan mendapat pelayanan Laboratorium kesehatan yang terstandarisasi.
PILIHLAH LABORATORIUM YANG SUDAH TERAKREDITASI

HANYA SATU DI KUDUS LABORATORIUM TERAKREDITASI PENUH KALK YAITU 
"LABKESDA KUDUS"

Alat di ruang urinalisa ,urine sedimen analyser

Ruang Hematologi

Hematologi analyser, full automatic



Alat GC-MS ,Gas Chromatograpi Mass Spektrofotometri

Peralatan di ruang mikrobiologi 







Melayani pemeriksaan Audiometri


LABKESDA Kudus juga melayani Rontgen. Alat sudah CR /Computed Radiografi







Alat alat di kimia klinik untuk mengetahui kadar Glukosa, Cholesterol, Trigliserid dll

alat sdh full automatic




alat sudah full automatic

Alat alat diruang pemeriksaan kimia Air Bersih, Air Minum dan Limbah
ALAT SPEKTROFOTOMETER UV VIS

COD REAKTOR

ALAT SPEKTROFOTOMETER

ALAT SPEKTROFOTOMETER